Loading...
Kembali ke Pengumuman

PELAKSANAAN PENANDATANGANAN PERJANJIAN KERJA PESERTA BBOP BATCH 2 TAHUN 2023

BRI
Regional Office Bandung Oct 2023, 16

SELAMAT..

Berikut kami sampaikan peserta yang dinyatakan lulus seleksi proses rekrutment BBOP jabatan RM Dana dan Transaksi untuk penempatan seluruh area BRI Regional Office Bandung, kami mengundang kepada peserta untuk melaksanakan Perjanjian Kerja dengan agenda sbb :

 

No.

Nama Peserta

Jabatan yg Dituju

1.

Hazimah Noor Azmi

RM Dana dan Transaksi

2.

Ervan Sandria

RM Dana dan Transaksi

 

Hari / Tgl : Jumat, 23 Juni 2023.

 

Tempat     : Gedung Menara BRI Bandung Jl. Asia Afrika, ruang rapat 2 Lt. 3.

 

Pukul       : 08.30 s/d selesai (15 menit sebelum mulai sudah hadir).

 

Kelengkapan yang harus diperhatikan :

 

  1. Peserta membawa materai Rp.10.000,- sebanyak 3 (tiga) lembar.
  2. 1 (satu) lembar fotocopy buku tabungan, NPWP, Copy Akta Lahir dan 2 (dua) lembar fotocopy KTP, membawa copy ijazah dan transkrip nilai pendidikan terakhir.
  3. Membawa lem dan ballpoint masing-masing.
  4. Pelaksanaan penandatanganan PKWT diwajibkan didampingi oleh orang tua

 

Adapun beberapa hal yang harus diperhatikan, yaitu sebagai berikut :

 

Peserta dalam kondisi yang sehat dan tetap memperhatikan standar protokol kesehatan dalam penanganan covid-19 seperti menggunakan masker.

Selama proses kegiatan PKWT peserta agar tetap memperhatikan sosial distancing serta melakukan upaya-upaya lain dalam mencegah penyebaran covid-19 baik selama diperjalanan maupun setelah selesai melaksanakan proses PKWT.

Demikian atas perhatian dan kerjasama yang baik kami sampaikan terima kasih.

 

WASPADA PENIPUAN ! Setiap Proses Rekrutmen Pekerja, Bank BRI Tidak Pernah Memungut Biaya Apapun.